Pertanyaan :
- Apa yang menarik dari gambar jaman pra akasara di atas?
- Menurutmu seperti apa masyarakat pra aksara bila merujuk gambar di atas?
Tradisi Sejarah dalam Masyarakat Indonesia Masa Praaksara dan Masa Aksara
Standar Kompetensi:
1. Memahami Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Kompetensi Dasar:
1.2. Mendeskripsikan Tradisi Sejarah dalam Masyarakat Indonesia Masa Praaksara dan Masa Aksara
Assessment:
Siswa membuat model/tiruan salah satu artifak Masa Praaksara atau masa Aksara yang kemudian dipresentasikan. Siswa memilih sendiri bentuk model Model dapat dibuat dalam bentuk yang bisa dipilih sendiri oleh:
Apersepsi:
Kegiatan inti:
Kegiatan Penutup:
1. Membuat model artifak prehistori Indonesia
Deskripsi tugas:
Membuat model/tiruan salah satu artifak Masa Praaksara atau masa Aksara (pilih salah satu). Bentuk model bisa disajikan dalam pilihan dibawah ini :
Hasil proyek akan dipresentasikan pada :